Betapa seringnya kita _mengajak_ atau _diajak bersyukur._ Bahkan tak bisa lagi dihitung dengan tepat.
Namun dalam keseringan itu, apakah *amaliah syukur* kita bisa meningkat dari waktu ke waktu?
Coba yuk kita *telaah* dengan _parameter_ di bawah ini :
1. Apakah *amal sholeh* kita _bertambah_ setiap hari?
2. Apakah *prestasi* kita _makin meningkat_ dari waktu ke waktu.
3. Apakah *karya-karya* kita _makin dirasakan manfaatnya_ oleh orang lain?
4. Apakah *keberadaan kita* telah menjelma menjadi _'manusia wajib'_ bagi orang-orang di sekitar kita?
Jika keempat parameter di atas *bisa dijawab dengan "ya",* maka insyaAllah rasa syukur kita kepada Allah SWT, Tuhan YME, masuk _kategori progresif._
*Semoga itu yang terjadi pada Anda.*
Salam Metamorfosa, Salam Perubahan
_*Coach HD. IRIYANTO, CPC, CHt*_
~ Inspirator Metamorfosis
~ HRD Specialist
0 comments: